Penutup
Selama tiga tahun terakhir, pandemi COVID-19 menimbulkan beberapa masalah baru, seperti peningkatan kasus KDRT karena faktor ekonomi, terlalu sering bersama, maupun faktor tekanan mental. Berbagai upaya dilakukan Pemerintah dalam mengatasi permasalahan ini, diantaranta menyusun protokol pedomanan penanganan kasus terhadap perempuan, pro aktif menelusuri kasus KDRT di masyarakat, hingga upaya sosialisasi daring untuk meningkatkan edukasi dan awareness masyarakat akan KDRT dan dampak buruknya.